Al-Matsnawi al-Arabi an-Nuriye | Al-Matsnawi al-Arabi an-Nuriye | 357
(1-357)
Bismillâhirrahmanirrahim
Ya Allah, wahai Yang Maha Pengasih, wahai Yang Maha Penyayang, wahai Yang Mahahidup, wahai Yang Berdiri sendiri, wahai Yang Maha Bijaksana, wahai Yang Mahaadil, wahai Yang Mahasuci, dengan kehormatan nama yang paling agung, tempatkan para murid an-Nur yang telah menerbitkan al-Matsnawi an-Nuri ini dalam Firdaus sorga-Mu. Bahagiakan mereka di dalamnya. Berikan taufik selalu kepada mereka untuk bisa mengabdikan diri dalam keimanan dan Alquran. Ya Allah, tuliskan berbagai amal saleh yang banyak dalam lembaran catatan kebaikan mereka sebagai balasan atas setiap huruf dari kumpulan tulisan ini.

Kabulkan dengan rahmat-Mu wahai Zat Yang Maha Pengasih.

Said an-Nursi.
No Voice